Kiat Komunikasi Sukses, Kunci REACH!Apa saja yang sudah kamu capai dalam berkomunikasi? Apakah Anda masih sering merasa bahwa berkomunikasi hanya begitu-begitu saja dan tidak menghasilkan dampak apapun. Hal ini perlu Anda curigai, sebab sebenarnya komunikasi menjadi senjata utama, bukan sia-sia.

Cermati bahwa cara berkomunikasi Anda sudah baik. Jika belum, terus berlatih atau Anda bisa mengikuti kelas Public Speaking Online bersama KelasBicara. Di dalam sesi pelatihan tersebut, Anda akan didampingi langsung oleh master trainer berpengalaman di bidan communication & public speaking skills. Tunggu apalagi ?

Kiat Komunikasi Sukses, Kunci REACH!

Diantara berbagai kesuksesan dalam berkomunikasi, mimin menghadirkan beberapa kunci utama. Diambil dalam buku Make Yourself A Leader (2000), Simak Kunci Komunikasi Sukses selengkapnya dalam artikel berikut ini,

1. Respect

Respect diartikan sebagai rasa hormat kepada orang lain. Ini benar-benar harus diaktualisasikan secara penuh, sebab berkomunikasi memang berurusan dengan orang lain. Baik sebagai komunikator atau komunikan, Anda harus bisa menghormati atau menghargai orang lain.

Jika sebagai komunikator cara menghargainya adalah dengan memilih kata-kata yang tidak menyinggung. Sebaliknya, sebagai komunikan dapat menghargai untuk tidak memotong pembicaraan.

Baca Juga : KELAS PELATIHAN KOMUNIKASI TDX, BULAN INI!

2. Empathy

Definisi empati dalam Kunci Komunikasi Sukses adalah dapat menempatkan diri sesuai dengan situasi dan kondisi yang terjadi. Hal ini penting agar kedua belah pihak dapat memahami kepentingan dan sudut pandangnya masing-masing. Oleh karena itu, dibutuhkan keterbukaan dan kepercayaan dalam berkomunikasi.

3. Audible

Audible merupakan sebuah faktor dalam komunikasi yang memudahkan. Jadi, apapun yang dibicarakan harus mudah untuk didengar, baik dalam faktor pribadi manusianya (bicara jelas dan keras) atau faktor alat pembantu (penggunaan alat mikrofon dan speaker).

4. Clarity

Clarity adalah kejelasan dalam menyampaikan sebuah pesan informasi. Seorang pembicara yang baik, pasti mampu memhaami siapa yang dihadapinya. Yakni dengan penggunaan kata-kata secara mudah, yangmana tidak menimbulkan makna atau interpretasi baru. Inilah yang dimaksud clarity dalam Kunci Komunikasi Sukses.

Baca Juga : IKUTI KURSUS PUBLIC SPEAKING ONLINE, RECOMMENDED!

5. Humble

Humble artinya rendah hati dalam menerima pesan maupun memberikan feedback. Feedback yang dimaksud di sini adalah timbal balik untuk merespon pembicaraan orang lain dengan tenang dan sesuai dengan konteks pembicaraan.

Nah, semoga Anda dapat mengaktualisasikan semua aspek dalam berkomunikasi yang lancar dan sukses.

Rasakan Training Bersama Motivator Indonesia!

Latih potensi communication skills Anda dalam program training & coaching bersama Motivator Indonesia. Dalam kelas ini, Anda akan di-training dengan orientasi materi secara praktik dan berdasarkan pengalaman puluhan tahun. Pastinya bisa berpengaruh pada skill komunikasi yang lebih powerful & berdampak. Segera registrasikan diri Anda pada kelas training bersama Motivator Indonesia. Salam Confidence !

WA: 0821 3432 3274
Email: tdxindonesia@gmail.com


Dana Putra

Content Support in PT Bigbi Inti Indonesia

0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Open chat
Salam Makjos !

Untuk hubungi kami via WA silahkan KLIK OPEN CHAT :)