6 Aspek Penampilan Penting, Makin Confidence! – Seberapa percaya diri Anda ketika tampil di depan orang lain? Menurut Anda, apakah Anda mempunyai skill yang mumpuni ataukah Anda memiliki penampilan yang dapat menarik perhatian banyak orang?

Padahal, penampilan yang menarik bisa menjadi salah satu cara untuk meningkatkan rasa percaya diri Anda. Banyak orang berpikir bahwa kepercayaan diri berasal dari penampilan yang Anda sukai. Misalnya, seseorang suka memakai pakaian berwarna solid, sehingga memakainya membuat mereka merasa sangat percaya diri.

Situasi Susah Kontrol Ucapan

6 Aspek Penampilan Penting, Makin Confidence!

Anda bisa mengikuti Pelatihan Komunikasi bersama TDX Communication. Anda akan didorong untuk bisa membangun kepercayaan diri sebagai aset penting dalam komunikasi dan berbicara di depan umum. tentunya, sesi pelatihan bersama TDX akan dibarengi langsung oleh master trainer berpengalaman.

Nah, apa saja aspek dalam penampilan yang penting untuk kita perhatikan? Simak lengkap ulasannya dalam paparan di bawah ini,

1. Bentuk Tubuh

Banyak orang merasa bahwa tidak ada kepercayaan diri dengan postur tubuh yang tidak ideal. Setiap orang mungkin hanya mengenal kurus dan gemuk, namun menurut Healthline, ada banyak bentuk tubuh yang bisa dialami seseorang. Beberapa di antaranya adalah bentuk seperti pisang, pir, sendok, jam pasir, top hourglass, bottom hourglass, apel, oval, berlian, dan tipe atletik.

BACA JUGA: UNDANG MOTIVATOR INDONESIA KE ACARA GATHERING, POWERFUL!

2. Pakaian yang Dikenakan

Anda dapat mengenakan pakaian yang paling Anda sukai, dengan tujuan untuk mengoptimalkan kepercayaan diri. Misalnya, seseorang yang biasanya menyukai untuk memakai pakaian santai, tetapi pada akhirnya harus memakai pakaian formal. Anda kemungkinan besar bahwa seseorang tersebut tidak akan percaya diri secara optimal.

3. Aksesoris yang Digunakan

Selain pakaian, aksesoris yang digunakan juga bisa menjadi faktor kepercayaan diri, loh! Pernahkah Anda mendengar seseorang menyebut “toko emas berjalan“? Ini adalah contoh bahwa aksesori dapat dijadikan salah satu komponen penting untuk meningkatkan rasa percaya diri, mereka merasa sangat percaya diri ketika memakai aksesori yang mereka sukai.

4. Bagian Kepala

Bagian di sekitar kepala juga menjadi sorotan bagi orang lain saat menilai Anda. Tidak diragukan lagi beberapa orang memperhatikan kepala untuk meningkatkan kepercayaan diri mereka. Misalnya, seseorang yang selalu merasa insecure saat masih muda tapi memiliki kepala botak, yang mana hal ini bisa mempengaruhi rasa confidence dalam dirinya.

BACA JUGA: KURSUS PUBLIC SPEAKING ONLINE BY KELASBICARA, YUK JOIN!

5. Kondisi Wajah

Kita mungkin telah menjumpai banyak orang yang mencoba “berinvestasi” banyak untuk mengoptimalkan penampilan wajah mereka. Hal ini wajar, jika dilihat dari sudut peningkatan rasa percaya diri, seseorang akan merasa percaya diri ketika tampil dengan ekspresi wajah yang diinginkan. Misalnya mulus tidak ada jerawat, glowing, dan lain sebagainya.

6. Ekspresi

Ekspresi yang ditunjukkan saat berurusan dengan seseorang juga harus menjadi atensi penting. Seseorang dengan wajah bahagia akan terlihat lebih memesona, daripada hanya seseorang yang selalu memasang ekspresi kesedihan. Oleh karena itu, usahakan selalu tampil di depan orang lain dengan wajah ramah dan bahagia.

Join Mentoring Dengan Motivator Indonesia!

Nah, itulah beberapa aspek penampilan yang penting untuk meningkatkan kepercayaan diri. Ikuti terus berbagai konten menarik dari TDX Communication, khususnya dalam meningkatkan kemampuan public speaking & kemampuan berkomunikasi.

Tak hanya itu, Anda juga dapat mengikuti pelatihan komunikasi untuk lebih memahami cara meningkatkan keterampilan komunikasi Anda dengan cara yang confidence, sistematis, powerful dan efektif. Apakah Anda ingin mengikuti kursus pelatihan komunikasi dengan Motivator Indonesia? Segera hubungi admin. Salam Confidence!

Silakan hubungi:
WA: 0821 3432 3274
Email: bigbi.motivator@gmail.com 
atau link otomatis


Dana Putra

Content Support in PT Bigbi Inti Indonesia

0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Open chat
Salam Makjos !

Untuk hubungi kami via WA silahkan KLIK OPEN CHAT :)